87 Game PS1 Terbaik Sepanjang Masa: Yuk, Nostalgia!

Kembali ke masa kecil~

game PS1
Photo by Karolina Grabowska on Pexels.com

Game PS1 menyisakan kenangan tersendiri bagi kamu para gamers kelahiran tahun 90-an. Di mana konsol PlayStation terbaik generasi pertama ini baru saja hadir.

Saat itu, banyak video game yang baru saja dirilis namun memiliki kualitas yang biasa-biasa saja.

Sangat berbeda dengan zaman sekarang yang hampir semua video game berlomba-lomba memberikan kualitas gambar, audio dan storyline yang unik.

Namun, meskipun kualitasnya tidak begitu apik. Game PS1 ini masih sangat membekas dan banyak digandrungi.

Bahkan banyak juga game-game dari Play station generasi pertama ini memiliki julukan game legend.

Daftar Isi +

Nostalgia dengan Game PS1

Berbagai game Legend PS1 pun sebenarnya masih bisa dimainkan dengan bantuan emulator. Jadi kamu masih bisa bernostalgia dengan game playstation masa kecil kamu.

Mengingat beberapa judul-judul game seperti Crash Bandicoot, Harvest Moon, Resident Evil, dan Final Fantasy tentunya membuat kalian langsung mengingat masa-masa kecil kalian bukan?

Momen seperti itu tentunya sangat susah untuk dilupakan untuk gamers tahun 90an karena di masa itulah konsol Playstation paling banyak dimainkan oleh para pecinta game.

Memainkan game-game PS1 di era sekarang tentu akan membuat kalian merasa sangat tua dan bernostalgia betapa serunya game jaman dahulu. Selain ceritanya yang menarik dan sederhana, game Playstation 1 juga cukup adiktif.

Sayangnya, konsol Playstation 1 sudah sangat susah untuk dicari dimanapun dan tentunya sudah tidak lagi diproduksi dikarenakan sudah terlalu lawas.

Namun, untungnya sekarang ada emulator Android ePSXe untuk PS1 yang bisa kalian coba untuk memainkan game yang ada di PS1 ini.

Buat kalian semua yang ingin bernostalgia memainkan gamenya lagi, kami memiliki beberapa rekomendasi game PS1 yang terpopuler dan terbaik yang sangat susah untuk dilupakan.

Nah, untuk kamu yang ingin mengenang masa kejayaan PS1 ini. Berikut kami rangkum game PS1 terbaik yang menduduki popularitas kala itu. Yuk, simak apa saja!

1. Vigilante 8 2nd offense

Vigilante 8 2nd offense

2. Pepsiman

Pepsiman

3. Final Fantasy VIII

Final Fantasy VIII

4. Digimon World

Digimon World

5. WWF Smackdown 2

WWF Smackdown 2

6. Final Fantasy VII

Final Fantasy VII

7. Castlevania – Symphony of the Night

Castlevania – Symphony of the Night

8. Digimon Rumble Arena

digimon rumble arena

9. Team Buddies

10. Chrono Cross

11. Harvest Moon : Back To Nature

12. Road Rash Jailbreak

13. Resident Evil 3

14. Chrono Cross

15. Nascar Rumble

16. Brigandine Legend of Forsena

17. Dino Crisis 2

18. A Bug’s Life

a bug's life

19. Tarzan

20. Chocobo Dungeon 2

21. Army Men : Operation Melt Down

22. Ape Escape

23. Street Fighter

24. Vagrant Story

25. Klonoa : Door to Phantomile

26. Chocobo Dungeon 2

27. Rampage : World Tour

28. Monkey Magic

29. Rayman

30. One Piece : Grand Battle 1

31. One Piece : Grand Battle 2

32. Theme Hospital

33. Diablo

34. Warcraft 2

35. Worms Armageddon

36. Tomb Rider

37. Bomberman World

38. Bomberman Party Edition

39. Vandall Hearts 2

40. Bust A Groove

41. Bust A Groove 2

42. Digimon Digital Card Battle

43. Bishi Bashi Special

44. Monster Rancher 2

45. Sim Theme Park

46. Tomba! 2 – The Evil Swine Return

47. Kamen Rider Ryuki

48. Mortal Kombat 4

49. Gran Turismo 2

50. GTA 2

51. Spyro The Dragon

52. Driver 2

53. Crash Bandicot 2 : Cortex Strike Back

54. Suikoden

55. Spiderman 2 : Enter Electro

56. Megaman X4

57. Front Mission 3

58. Hoshigami

59. Apocalypse

60. Threads of Fate

62. Nightmare Creatures 2

63. Alundra

64. Romance of the Three Kingdom VI

65. Hermie Hopperhead

66. Lunar Silver Star Story

67. Xenogears

68. Arc The Lad

69. Breath of Fire IV

70. Resident Evil 2

71. Twisted Metal 4

72. Tenchu 2 – Birth of the Stealth Assassins

73. Marvel vs. Capcom – Clash of Super Heroes

74. Dragon Ball GT: Final Bout

75. Suikoden 2

76. Spider-man

77. Super shot soccer

78. Nascar Rumble

79. Final Fantasy IX

80. Metal Slug X

81. Silent Hill

82. Legend of Mana

83. Final Fantasy Tactics

84. Medal of Honor

85. KKND2 : Krossfire

86. Tales of Destiny

87. Tales of Destiny 2

Nah, itulah dia daftar game PS1 yang sudah kami rangkum khusus untuk kamu. Kira-kira adakah game PS1 favorit kamu? Komentar di bawah ya!

***

Saatnya top up game dan beli voucher game dengan harga lebih murah di itemku.

Nikmati diskon harga termurah untuk top up game terlengkap. Mulai dari PUBGM, Free Fire, Mobile Legend hingga Higgs Domino.

Yuk, buka website itemku sekarang juga.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *